KUNCI KESUKSESAN EKSEKUTIF WANITA INDONESIA
- Rumah Mentor Indonesia
- 26 Jun 2020
- 1 menit membaca
Diperbarui: 1 Jul 2020
Kemampuan Kepemimpinan ini dalam analogi benih, layaknya seni terlahir dari sekumpulan karakteristik yang melekat lalu terasah dengan dukungan ekosistem yang tepat. Artinya seorang pemimpin hebat tidak serta merta terlahir sebagai individu berkualitas. Namun melalui tempaan, kualitas pengajaran, serta pengalaman yang mampu memperoleh kapabilitas yang tepat dalam mempimpin. Seiring berjalannya waktu, kemampuan ini juga terus berkembang. Shanti Lasminingsih Poesposoetjipto menjadi perwujudan nyata dari kepemimpinan yang dibentuk oleh kombinasi manis dari warisan genetika dan pola asuh. Perjalanannya mengasah diri serta menjajaki karir hingga titik teratas perusahaan.
Shanti Lasminingsih Poesposoetjipto dalam INSPIGO
***

Comments